Edisi Selasa, 20 November 2012
Editorial
Konflik di Komisi Pemilihan Umum amat memalukan. Pertikaian yang melibatkan komisioner dan pegawai kesekretariatan mencuat setelah kinerja lembaga ini dikecam publik. Jika tak segera diatasi, gonjang-ganjing akan menggerus kepercayaan atas KPU sebagai penyelenggara perhelatan demokrasi.
Baca Selengkapnya
Berita Lainnya
Olah Raga
Andrea Pirlo
L'Architetto
Budaya
Sentilan Butet untuk Istana
Olah Raga
Nasional
Berita Lainnya
Internasional
Namanya Ahmed Java. Pria muda berusia 27 tahun ini gayanya mirip Antonio Banderas, aktor kelahiran Spanyol. Rambutnya gondrong dan selalu digerai. Ke mana-mana, ia selalu mengenakan jas hitam dengan kaus putih bertulisan huruf V. Ahmed menambahkan kata "Java" di belakang namanya karena suka dengan kopi Jawa.
Baca Selengkapnya
Berita Lainnya
Opini
Sabam Leo Batubara,
MANTAN WAKIL KETUA DEWAN PERS
Dalam pertemuan tertutup dengan Badan Kehormatan DPR, 5 November lalu, Menteri BUMN Dahlan Iskan menyampaikan nama dua anggota DPR yang diduga memeras BUMN. Lusanya Dahlan menyerahkan surat ke BK DPR berisi nama lima anggota DPR yang diduga memeras BUMN. Kemudian anggota BK merilis nama-nama terduga ke pers.
Apa reaksi DPR dan pendapat berbagai kalangan atas pengaduan tersebut? Setelah Dahlan menyampaikan tujuh nama tersebut, Ketua BK DPR M. Prakosa mengatakan tidak ada bukti-bukti konkret yang menunjukkan adanya pemerasan. Berdasarkan laporan dari BK DPR, Ketua DPR Marzuki Ali berpendapat tidak ada bukti dan data yang menunjukkan adanya tindakan pemerasan.
MANTAN WAKIL KETUA DEWAN PERS
Baca Selengkapnya
Berita Lainnya
Makassar
Berita Lainnya
Nusa
BANDUNG -- Proses evakuasi korban bencana tanah longsor di Jalan Raya Soreang-Ciwidey, Kampung Sungapan, Desa Sadu, Kecamatan Soreang, Kabupaten Bandung, dihentikan karena cuaca buruk. Dua korban diduga masih tertimbun longsoran tanah yang terjadi pada Ahad malam lalu itu.
Baca Selengkapnya
Berita Lainnya
Berita Utama-Jateng
Berita Lainnya
Ekonomi dan Bisnis
Berita Lainnya
Metro
JAKARTA -- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah DKI Jakarta mempertanyakan enam program Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo dan wakilnya, Basuki T. Purnama. Mereka akan menangguhkan pengesahan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) 2013 sampai semuanya dianggap jelas.
Baca Selengkapnya
Berita Lainnya
Klinik Hukum Perempuan
Video
Cawe-Cawe Jokowi Jelang Pilpres 2024, Benarkah Demi Kepentingan Negara?
Pada Senin, 29 Mei 2023. Jokowi mengatakan jika dirinya akan cawe-cawe dalam Pilpres 2024 mendatang guna kepentingan bangsa. Bukan kali pertama Jokowi mengatakan hal ini pada selasa 2 Mei 2023, presiden Jokowi juga pernah mengucap kata cawe-cawe saat mengadakan pertemuan di Istana Negara dengan 6 ketua umum partai politik pendukungnya, kecuali Nasdem.
Apakah cawe-cawe ini untuk kepentingan negara atau justru kepentingannya sendiri?
Apakah cawe-cawe ini untuk kepentingan negara atau justru kepentingannya sendiri?