Konten
Tetap Padat meski Dibatasi
Kepadatan pengunjung di tempat wisata membuat protokol kesehatan tidak bisa dijalankan dengan baik.
Metro Edisi : Senin, 17 Mei 2021
Ditutup Sementara
Pemerintah DKI Jakarta memutuskan untuk menutup sementara tiga wahana wisata utama di Ibu Kota hingga 17 Mei 2021. Tiga tempat wisata itu adalah Taman Impian Jaya Ancol, Taman Mini Indonesia Indah (TMII), dan Taman Margasatwa Ragunan. Penutupan itu didasarkan pada Surat Edaran Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Nomor 1790/-1.858.2 yang dikeluarkan Sabtu lalu.
Metro Edisi : Senin, 17 Mei 2021
Dari Truk Sayur sampai Ambulans
Pemudik menggunakan seribu cara untuk menerobos penjagaan petugas. Polda Metro Jaya akan menambah pos penyekatan agar insiden Kedungwaringin tak terulang.
Berita Utama Edisi : Rabu, 12 Mei 2021
Mengantisipasi Lonjakan Pengunjung di Mal
Seusai musim belanja menjelang Lebaran, pusat-pusat belanja di Jakarta diperkirakan akan kembali padat pada H+1 Lebaran. Polisi akan menempatkan petugas di mal.
Metro Edisi : Rabu, 12 Mei 2021
Demi Surat Izin Keluar-Masuk
Tidak sedikit pemohon yang menggunakan dokumen palsu untuk memperoleh surat izin keluar-masuk.
Metro Edisi : Selasa, 11 Mei 2021
Pemohon SIKM
Surat izin keluar-masuk (SIKM) Pemerintah Provinsi DKI hanya dikeluarkan untuk alasan yang mendesak. Ada empat alasan untuk mengeluarkan SIKM, yakni kunjungan keluarga sakit, kunjungan kedukaan, ibu hamil, dan kepentingan persalinan.
Metro Edisi : Selasa, 11 Mei 2021
Spesies Burung di Jakarta Terus Berkurang
Limbah cair dan sampah plastik merupakan ancaman serius bagi burung air serta burung migran.
Metro Edisi : Senin, 10 Mei 2021
Menyaksikan Burung Bermigrasi
Jumlah burung yang bermigrasi terus menurun setiap tahun akibat perburuan liar dan kerusakan alam.
Metro Edisi : Senin, 10 Mei 2021
Mengamati Migrasi Burung
Indonesia adalah salah satu wilayah penting yang menjadi jalur utama migrasi burung, dari belahan bumi utara ke belahan selatan.
Metro Edisi : Senin, 10 Mei 2021
Tergantung Restu Lurah
Surat izin keluar-masuk (SIKM) Jakarta kembali berlaku seiring dengan berlangsungnya masa larangan mudik Lebaran, 6-17 Mei mendatang. Ketentuannya diatur dalam keputusan gubernur yang akan terbit hari ini.
Metro Edisi : Rabu, 5 Mei 2021
Wajib Bawa Surat Pak Lurah
Warga Jakarta dipantangkan bepergian mulai besok hingga Senin, 17 Mei mendatang. Pada masa larangan mudik ini, setiap orang yang keluar-masuk Ibu Kota harus memiliki surat izin keluar-Masuk (SIKM).
Metro Edisi : Rabu, 5 Mei 2021
Menunggu Petunjuk Teknis dari Kementerian
Kamar Dagang dan Industri Indonesia berharap pelaksanaan vaksinasi gotong royong bisa dimulai pada 9 Mei mendatang.
Metro Edisi : Selasa, 4 Mei 2021
Pemberian Vaksin untuk Pekerja
Pemberian vaksin kepada pekerja di Ibu Kota segera dijalankan lewat program vaksinasi gotong royong. Program ini melibatkan pemerintah pusat, pemerintah daerah, dan pengusaha. Para pekerja akan menerima vaksin itu secara gratis. Program ini tidak berlaku untuk perorangan. Karena itu, pendataan peserta vaksinasi akan diintegrasikan dengan data milik pemerintah sehingga tidak terjadi tumpah-tindih.
Metro Edisi : Selasa, 4 Mei 2021
Arus Kendaraan Keluar Ibu Kota Meningkat
Pengelola jalan tol mencatat terjadi kenaikan arus kendaraan yang meninggalkan Ibu Kota sejak akhir pekan lalu menjelang pemberlakuan larangan mudik Lebaran. Peningkatan keberangkatan penumpang juga terjadi di terminal-terminal bus antarkota.
Metro Edisi : Senin, 3 Mei 2021
Menutup Jalur Tikus
Kepolisian Daerah Metro Jaya mengklaim akan menempatkan petugas di semua jalur keluar Ibu Kota pada masa larangan mudik Lebaran 2021, 6-17 Mei mendatang. Penyekatan telah berlaku di sejumlah lokasi.
Metro Edisi : Senin, 3 Mei 2021
Berjaga di Batas Kota
Peta pos sekat larangan mudik Lebaran 2021 dimulai pada 6-17 Mei.
Metro Edisi : Senin, 3 Mei 2021
Perpustakaan Mini di Ruang Publik
Bookhive menyediakan buku bacaan yang mudah diakses oleh siapa saja. Buku bisa dibawa pulang dan dikembalikan sewaktu-waktu.
Metro Edisi : Sabtu, 1 Mei 2021
Perpustakaan Mini di Jakarta
Perpustakaan mini atau perpustakaan berbasis sharing menjadi alternatif untuk meningkatkan minat membaca warga Jakarta. Lokasi perpustakaan yang berada di ruang publik membuat fasilitas ini mudah diakses. Di perpustakaan ini, masyarakat dapat dengan mudah memilih dan meminjam buku yang ingin dibaca.
Metro Edisi : Sabtu, 1 Mei 2021
Pengawasan terhadap Pendatang di Bandara Diperketat
Sejumlah warga negara asing dibantu oleh orang-orang pemegang kartu pas bandara untuk lolos dari kewajiban karantina.
Metro Edisi : Jumat, 30 April 2021
Akal-akalan Hindari Karantina
Para tersangka memanfaatkan kelemahan petugas dalam mengawasi penumpang yang akan dikirim ke tempat karantina.