Lulusan Antropologi Sosial Universitas Indonesia. Menekuni isu-isu pangan, industri, lingkungan, dan energi di desk ekonomi bisnis Tempo. Menjadi fellow Pulitzer Center Reinforest Journalism Fund Southeast Asia sejak 2023.
Konten
Kian Deras Penolakan Izin Tambang Ormas
Sejumlah ormas keagamaan menolak mendaftar untuk mendapat izin tambang. Mengelola tambang berisiko memicu konflik kepentingan.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Selasa, 11 Juni 2024
Izin Tambang Ormas Keagamaan
Pemerintah menyiapkan lima izin usaha pertambangan di bekas lahan perjanjian karya pengusahaan batu bara untuk ormas keagamaan.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Selasa, 11 Juni 2024
Lapang Jalan Asuransi Swasta
Asuransi swasta bakal diuntungkan dalam skema CoB dengan BPJS Kesehatan. Memperlebar kesenjangan antarpasien.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Sabtu, 8 Juni 2024
Agar Pasien Naik Kelas
BPJS Kesehatan bekerja sama dengan asuransi swasta. Memungkinkan pasien JKN dapat naik kelas rawat inap.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Sabtu, 8 Juni 2024
Perbandingan Tapera dan BPJS Ketenagakerjaan
Kebijakan Tapera dianggap tumpang-tindih dengan program pembiayaan rumah dari BPJS Ketenagakerjaan. Berikut ini perbedaannya.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Jumat, 7 Juni 2024
Mengapa Tapera Dinilai Tumpang-Tindih
Program Tapera dinilai tumpang-tindih dengan layanan pembiayaan perumahan pekerja dari BPJS Ketenagakerjaan. Apa bedanya?
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Jumat, 7 Juni 2024
Kenapa investor Waswas Setelah Pemimpin Otorita IKN Mundur
Pengusaha khawatir akan nasib investasi di IKN setelah pemimpin Otorita IKN mundur. Kinerja Otorita juga bisa terganggu.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Rabu, 5 Juni 2024
Tahapan Pembangunan IKN
Pimpinan Otorita IKN mendadak mundur. Apa dampaknya terhadap tahapan pembangunan ibu kota baru di Kalimantan Timur?
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Rabu, 5 Juni 2024
Nasib Saham Indofarma dan Kimia Farma
Indofarma dan Kimia Farma tersandung sejumlah masalah. Bagaimana dampaknya terhadap pergerakan saham BUMN farmasi tersebut?
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Selasa, 4 Juni 2024
Meragukan Pensiun Dini PLTU Batu Bara
Pemerintah pesimistis rencana pensiun dini PLTU batu bara bisa dieksekusi. Kesiapan pembangkit energi terbarukan dipertanyakan.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Senin, 3 Juni 2024
Pensiun Dini PLTU Batu Bara
PLN menyatakan pensiun dini PLTU batu bara tidak feasible. Besarnya biaya dan ketergantungan pada batu bara jadi hambatan.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Senin, 3 Juni 2024
Mengapa Skema Program Makan Siang Gratis Berubah
Prabowo mengubah program makan siang gratis menjadi sarapan bergizi gratis untuk murid sekolah dasar. Bisakah menurunkan anggaran?
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Jumat, 31 Mei 2024
Program Sarapan Bergizi Gratis
Prabowo mengubah program makan siang gratis menjadi sarapan bergizi gratis. Langkah ini disebut lebih tepat.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Jumat, 31 Mei 2024
Ragam Program Serupa Tapera
Tapera dianggap membebani pekerja dan pengusaha. Apalagi selama ini program penyediaan rumah pemerintah gagal mencapai target.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Kamis, 30 Mei 2024
Tapera dan Program Penyediaan Rumah Pemerintah
Pemerintah merilis aturan baru mengenai program Tapera. Di samping Tapera, terdapat banyak program penyediaan hunian lainnya.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Kamis, 30 Mei 2024
Imbas Distribusi Pertamax Green 95
Pertamina bersiap memperluas distribusi Pertamax Green 95. Apakah berdampak pada penyaluran Pertalite?
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Rabu, 29 Mei 2024
Pertamax Green: Cara Menekan Subsidi BBM
Distribusi Pertamax Green 95 bakal diperluas. Rencana itu muncul di tengah pembatasan Pertalite agar subsidi tidak membengkak.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Rabu, 29 Mei 2024
Untung-Rugi Jalan Tol Nirsentuh
Jokowi meneken aturan transaksi jalan tol nirsentuh atau multi-lane free flow (MLFF). Persiapan dinilai belum maksimal.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Selasa, 28 Mei 2024
Jalan Tol Nirsentuh Terganjal Teknologi
Aturan transaksi tol nirsentuh atau multi-lane free flow (MLFF) terbit. Uji coba sempat ditunda lantaran terganjal teknologi.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Selasa, 28 Mei 2024
Apa Manfaat Kenaikan HET Beras bagi Petani
Pemerintah berencana menaikkan HET beras. Penggilingan diuntungkan, sedangkan pendapatan petani terancam turun.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Sabtu, 25 Mei 2024
Naik Permanen HET Beras
Pemerintah berencana menaikkan HET beras dalam waktu dekat. Langkah ini dikhawatirkan memicu kenaikan harga beras lebih tinggi.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Sabtu, 25 Mei 2024
Mengapa Banyak Gen Z Menganggur
Gen Z penyumbang terbesar angka pengangguran. Sebagai konsumen, daya beli gen Z yang melemah berdampak buruk pada industri.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Jumat, 24 Mei 2024
Banyak Gen Z Pengangguran
Badan Pusat Statistik mencatat anak muda atau gen Z menjadi penyumbang terbesar angka pengangguran. Lulusan SMK paling besar.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Jumat, 24 Mei 2024
Potensi Macet Pinjaman Mahasiswa
Skema pinjaman mahasiswa atau student loan tidak boleh memberatkan peminjam ketika kuliah ataupun setelah lulus.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Kamis, 23 Mei 2024
Prospek Bisnis Kargo Udara Setelah Pandemi
Prospek bisnis kargo udara masih cerah seiring dengan perkembangan e-commerce. Namun pertumbuhannya menurun setelah pandemi.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Rabu, 22 Mei 2024
Mengapa Akses Internet Tak Merata
Pemerintah disarankan mengoptimalkan Satelit Satria-1 dan Palapa Ring setelah bekerja sama dengan Starlink. Agar Internet merata.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Selasa, 21 Mei 2024
Penetrasi Internet Indonesia
Akses Internet tak merata, kehadiran Starlink diharapkan bisa menjangkau area yang belum tersentuh penyedia Internet lokal.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Selasa, 21 Mei 2024
Setelah Izin Paytren Dicabut
Terlepas dari kasus Paytren, industri manajer investasi syariah dinilai masih potensial. Jumlah investor reksa dana pun tumbuh.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Sabtu, 18 Mei 2024
Paytren dan Bisnis Manajer Investasi
OJK mencabut izin usaha PT Paytren Aset Manajemen milik Yusuf Mansur. Bisnis manajer investasi menjadi sorotan.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Sabtu, 18 Mei 2024
Untung-Rugi Warisan PSN Jokowi
Berbagai proyek strategis nasional (PSN) bakal diwariskan Jokowi ke Prabowo. Apa untung-rugi Prabowo melanjutkannya?
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Kamis, 16 Mei 2024
PSN Warisan Jokowi untuk Prabowo
Sejumlah proyek strategis nasional (PSN) di era Jokowi dipastikan tak rampung pada 2024. Diwariskan ke pemerintahan Prabowo.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Kamis, 16 Mei 2024
Jika Iuran BPJS Kesehatan Naik
Pemerintah akan menaikkan iuran BPJS Kesehatan seiring dengan penerapan sistem KRIS. Tunggakan iuran berpotensi kian melonjak.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Rabu, 15 Mei 2024
Cuan Emiten Pengolah Sampah dan Limbah
Emiten pengolah sampah ataupun limbah dinilai memiliki prospek bisnis yang cerah. Kebutuhan pengolahan limbah dan sampah tinggi.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Senin, 13 Mei 2024
Emiten Pengolah Sampah dan Limbah
Emiten pengolah sampah dan limbah B3, Inocycle Technology dan Multi Hanna Kreasindo, dinilai berprospek cerah.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Senin, 13 Mei 2024
Efek Cuaca Panas
Sebagian besar sentra pangan Indonesia dilanda musim kemarau. Cuaca panas berisiko menekan produksi pangan.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Rabu, 8 Mei 2024
Bagaimana Starlink Menguasai Bisnis Internet Global
Elon Musk terus memperluas bisnis Starlink. Perusahaan itu membidik penyediaan akses Internet hingga ke wilayah terpencil.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Selasa, 7 Mei 2024
Apa Untung-Rugi Menaikkan Tarif KRL Jabodetabek
Kenaikan tarif KRL Jabodetabek akan memberatkan masyarakat. Ekonom meminta subsidi kendaraan listrik dialihkan untuk KRL.
Ekonomi dan Bisnis Edisi : Senin, 6 Mei 2024
Untung-Rugi Pengurangan Bandara Internasional
Pemerintah mengurangi jumlah bandara internasional dari 34 menjadi 17 buah. Pengurangan ini diprotes sebagian masyarakat.