Sikap Positif Pun Bisa Jadi Racun
Seraya tertawa, Mala, seorang pekerja perusahaan swasta yang berkantor di daerah Jakarta Pusat, menceritakan kondisi pekerjaannya selama masa pandemi ini. “Saking kesalnya lihat kondisi kantor, gue udah ketawa aja sekarang, capek mau marah juga,” kata perempuan berusia 33 tahun itu, Kamis lalu. Ia kesal karena sejumlah kebijakan kantornya seolah tak mempertimbangkan kesulitan yang dihadapi karyawan.
“Contoh paling gampang, ya,
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini