Bangkit dari Tekanan Mental
Minggu, 17 April 2022
Sejumlah pekerja muda yang mengalami masalah kesehatan jiwa berusaha berjuang melawan penyakitnya. Meski ada yang kehilangan pekerjaan hingga mencoba bunuh diri, pelbagai tekanan yang mereka alami tak mengendurkan semangat untuk bertahan. Tak hanya dari lingkungan keluarga, dukungan dari tempat kerja juga sangat berarti bagi mereka.


Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini