Setelah Temuan Kasus Covid-19 di Animetoku

Sejumlah cosplayer dikabarkan terkonfirmasi positif Covid-19 setelah beraksi dalam acara Animetoku di Mall of Indonesia, Sabtu, 22 Januari lalu. Muncul kekhawatiran masih banyak pengunjung dan cosplayer yang terjangkit virus. DPRD DKI Jakarta berharap Pemerintah Provinsi menyusun aturan baru yang memperketat kegiatan kumpul-kumpul di tengah pandemi.

Indra Wijaya

Kamis, 27 Januari 2022

JAKARTA Ibarat mendengar geledek di siang bolong, Amanda—bukan nama sebenarnya—kaget mendengar kabar hasil tes usap PCR miliknya, kemarin, 26 Januari. Amanda dinyatakan positif Covid-19 berdasarkan hasil tes usap PCR yang ia jalani pada Senin, 24 Januari lalu.
 
Segera ia mengirim kabar kepada kawan-kawannya untuk waspada. Sebab, pada Sabtu, 22 Januari lalu, Amanda sempat kongko bareng di sebuah festival bertema anima
...

Berita Lainnya