Dokter Pribadi di Pergelangan Tangan

Jam tangan pintar ini dapat memantau detak jantung selama 24 jam.

Firman Atmakusuma

Sabtu, 27 Maret 2021

Setahun sudah pandemi Covid-19 melanda Indonesia. Banyak orang yang terpaksa melakukan segala aktivitas dari rumah. Akibatnya, kondisi fisik bisa tak lagi sebugar sebelumnya. Nah, kini kita bisa memantau kondisi kesehatan dengan mudah. Salah satunya lewat jam tangan pintar yang berfungsi bak dokter pribadi.

Di pasar memang sudah bertebaran jam tangan pintar yang mampu menunjukkan kondisi fisik penggunanya. Sebut saja Samsung Active Galaxy 2...

Berita Lainnya