Stunting, Keluarga Perokok, dan Warisan Jokowi
Tulus Abadi, Ketua Pengurus Harian YLKI, mengaitkan masih tingginya prevalensi stunting dengan konsumsi rokok di keluarga miskin.
Tulus Abadi
Ketua Pengurus Harian YLKI
Indonesia menjadi negara dengan tingkat prevalensi stunting yang sangat tinggi di dunia, mencapai 24,4 persen pada 2021. Memang sedikit menurun dibanding prevalensi pada 2018 yang sebesar 30,8 persen, tapi masih jauh dari standar Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), yakni 10 persen dari total populasi. Untuk menekan stunting, peran keluarga sangat penting, khususnya dalam memasok gizi bayi di bawah lima tahun d
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini