Korban meninggal akibat bencana di Nusa Tenggara Timur mencapai 117 orang dan 146 lainnya luka-luka.
Kawasan Waiwerang yang rusak akibat banjir bandang di Adonara Timur, Kabupaten Flores Timur, Nusa Tenggara Timur, 6 April 2021. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra. tempo : 168043959893
JAKARTA – Pemerintah terus berupaya mencari dan mengevakuasi korban banjir bandang, tanah longsor, dan angin kencang di Nusa Tenggara Timur. Evakuasi ini dilakukan di tengah cuaca ekstrem yang terjadi di sebagian besar wilayah yang dilanda bencana.
Dalam rapat terbatas, Presiden Joko Widodo memerintahkan jajarannya segera memenuhi kebutuhan pengungsi korban bencana di Nusa Tenggara Timur. Jokowi mengatakan bantuan sudah dikirim, tapi
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Jurnalisme berkualitas memerlukan dukungan khalayak ramai. Dengan berlangganan Tempo, Anda berkontribusi pada upaya produksi informasi yang akurat, mendalam dan tepercaya. Sejak awal, Tempo berkomitmen pada jurnalisme yang independen dan mengabdi pada kepentingan orang banyak. Demi publik, untuk Republik.