Ancol Calon Terkuat untuk Formula E
Rabu, 22 Desember 2021
PT Jakarta Propertindo hari ini mengumumkan lokasi yang akan digunakan untuk sirkuit Formula E. Selain Monas, Ancol sudah menjadi ikon Jakarta.

JAKARTA – Kawasan wisata Taman Impian Jaya Ancol disebut-sebut menjadi calon terkuat untuk lokasi penyelenggaraan balap mobil listrik Formula E Jakarta 2022. Namun, hingga kemarin, PT Jakarta Propertindo (Jakpro) belum memberikan penegasan.
Direktur Utama PT Jakpro, Widi Amanasto, menyatakan, selain Ancol, kawasan JIExpo Kemayoran tengah dipertimbangkan untuk dijadikan sirkuit Jakarta E-Prix. Dua lokasi itu masih menjadi alternatif da
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini