JAKARTA – Pembatalan penerbangan akibat penyebaran virus Covid-19 memukul bisnis biro perjalanan. Industri perhotelan turut terkena dampak oleh anjloknya tingkat okupansi tempat penginapan.
Sekretaris Jenderal Asosiasi Travel Agent Indonesia, Pauline Suharno, mengatakan bahwa merebaknya wabah virus corona menurunkan minat masyarakat untuk melancong. Imbasnya, jasa yang ditawarkan biro perjalanan, dari penjualan tiket hingga paket wisata, t
...