Kebutuhan Asuransi Meningkat Selama Pandemi
Kebutuhan masyarakat akan proteksi kesehatan dan jiwa meningkat pada masa pandemi Covid-19. Hingga kuartal III 2021, pendapatan industri asuransi jiwa tumbuh 38,7 persen. Sedangkan jumlah nasabah tertanggung meningkat 5,3 persen.
JAKARTA – Kebutuhan masyarakat akan proteksi kesehatan dan jiwa meningkat pada masa pandemi Covid-19. Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI) menyebutkan adanya tren pertumbuhan positif sejak awal tahun, yang ditandai oleh peningkatan jumlah nasabah dan pendapatan. Hingga kuartal III 2021, industri asuransi jiwa membukukan pendapatan Rp 171,36 triliun atau tumbuh 38,7 persen dibanding pada periode yang sama tahun lalu. Adapun jumlah nasabah
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini