Bersama Menjaga Rupiah
Kamis, 15 Desember 2022
Pelemahan nilai tukar rupiah akan menambah beban pembayaran utang luar negeri, menekan pendapatan negara, dan melambungkan biaya impor. Pemerintah harus turun tangan.

TANPA kolaborasi dengan pemerintah, Bank Indonesia (BI) tak akan sanggup berjibaku menjaga stabilitas nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat. Dalam perdagangan Selasa lalu, rupiah ditutup melemah 29 poin dari sehari sebelumnya menjadi 15.675 per dolar AS. Jika dihitung sejak awal 2022, rupiah sudah terbenam 9,75 persen. Ekonom memperkirakan, pada tahun depan, rupiah terus melemah ke level 16 ribu per dolar AS.
Pelemahan teru...

Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini