Waspadai Lonjakan Bunga Utang
Longgarnya pengelolaan fiskal selama tiga tahun ini menjadi biang melonjaknya jumlah utang. Beban bunga utang membuat ruang gerak pemerintah menjadi terbatas.
Pemerintah perlu segera mengendalikan jumlah utang yang terus menumpuk. Pinjaman-pinjaman baru membuat kewajiban pembayaran bunga terus bergerak naik.
Persentase pembayaran bunga utang terhadap total belanja pemerintah tahun ini sudah mencapai 17,8 persen. Sebelum pagebluk pada 2019, kewajiban membayar bunga utang masih 11,9 persen dari belanja. Bahkan, lima tahun sebelum itu, beban bunga utang berada di angka 7,5 persen dari belanja.
Longgar
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini