Wajah Baru Taman Semanggi

Revitalisasi menjadikan Taman Semanggi kaya akan fasilitas pejalan kaki. Sebelumnya, area kolong Jembatan Semanggi dianggap tak ramah bagi pejalan kaki dan pesepeda. Gubernur Anies Baswedan meresmikan Taman Semanggi pada Rabu, 12 Oktober 2022, meski revitalisasi itu belum rampung benar.

Reza Maulana

Sabtu, 15 Oktober 2022

Ada yang baru di sekitar Jembatan Semanggi. Pejalan kaki kini bisa menikmati anjungan sepanjang 150-an meter yang terbentang di depan Plaza Semanggi dan di depan Hotel Sultan. Dari pelataran besi selebar dua meter itu, kita bisa menikmati bentang hijau seluas 108 ribu meter persegi yang dipenuhi berbagai jenis pohon, seperti jinjing (Albasia), trembesi (Samanea saman), dan kupu-kupu (Bauhinia sp.).

Taman Semanggi merupakan lahan yang berada

...

Berita Lainnya