Kisah Mereka Ditinggal Pahlawan Devisa

Di antara aneka cerita miris, terselip kisah-kisah yang menggugah dan inspiratif. Anak-anak buruh migran yang mendapat dukungan dan perhatian dari lingkungannya tumbuh menjadi anak berprestasi dan membanggakan.

Tempo

Sabtu, 21 November 2020

Kisah Mereka Ditinggal Pahlawan Devisa

Para buruh migran kerap dijuluki sebagai “pahlawan devisa”. Namun, di sisi lain, kepergian mereka meninggalkan sejumlah ironi. Ketika mereka bekerja di luar negeri untuk mengurus orang lain, anak-anak mereka di kampung diurus orang lain pula. Anak-anak itu pun menghadapi aneka masalah: dari kekurangan kasih sayang dan perhatian orang tua hingga gizi buruk dan putus sekolah.

Namun, di antara ane

...

Berita Lainnya