Pertumbuhan di Persimpangan Jalan

Kinerja triwulan ketiga menjadi penentu untuk mencegah Indonesia masuk ke jurang resesi.

Tempo

Jumat, 17 Juli 2020

JAKARTA – Ketidakpastian situasi pandemi Covid-19 menyebabkan perekonomian nasional diproyeksi sulit tumbuh positif tahun ini. Bank Dunia dalam asesmen terbarunya memperkirakan ekonomi Indonesia akan turun signifikan, yaitu hingga nol persen alias tak tumbuh. “Indonesia turut terkena dampak ekonomi global yang terkontraksi hingga minus 5,25 persen,” ujar Kepala Perwakilan Bank Dunia untuk Indonesia dan Timor Leste, Satu Kahkon

...

Berita Lainnya