Yang Muda dan Peduli Lingkungan
Sejumlah anak semakin berani bersuara dan beraksi menanggapi permasalahan lingkungan serta perubahan iklim.
Bagi Bhre Bawana Praja Kawula, nasib sebuah puntung rokok tidak sekadar masuk tong sampah. Menurut bocah laki-laki berusia 10 tahun tersebut, barang berukuran kecil dan tak berguna itu bisa disulap menjadi benda berharga.
Puntung rokok dalam jumlah banyak ia bisa olah menjadi beragam kerajinan tangan, seperti vas bunga, asbak, tempat pensil, wadah tisu, hiasan gantungan kunci, lukisan, sampai boneka kecil. Setidaknya, Bhre sukses mengubah t
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini