Plus-Minus Main Escape Room
Permainan escape room yang mengasah otak dan ketelitian diyakini dapat memberikan sejumlah manfaat. Namun psikolog Tika Bisono mengingatkan bahwa permainan di ruang tertutup ini tidak bisa dimainkan semua orang, terutama bila memiliki fobia.
Wahana permainan melarikan diri alias escape room kian digemari. Escape room dimainkan minimal dua hingga 10 orang. Mereka akan dibawa ke sebuah ruangan terkunci, lalu harus memecahkan kode dan teka-teki untuk bisa menuju ke ruangan selanjutnya sehingga dapat menyelesaikan sebuah misi.
Genre permainan ini bermacam-macam, dari fantasi, aksi, petualangan, hingga horor. Escape room dapat menguji keberanian, kerja sama tim, dan menghadirkan ketegang
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini