Pemburu Penari Sema
S. Prasetyo Utomo lahir di Yogyakarta, 7 Januari 1961. Sejak 1983 ia menulis cerpen, esai sastra, puisi, novel, dan artikel di sejumlah media massa. Kumpulan cerpen terbarunya Ketakutan Memandang Kepala (Hyang Pustaka, 2022).
Pemburu Penari Sema
S. Prasetyo Utomo
ASAP dan gemeretak api membubung di jalan utama Ankara malam itu. Anka turut membakar toko roti Orhan Fatih. Ia beringas mencari-cari Saad, salah seorang pekerja di toko roti. Ia mengenal Saad sebagai imigran gelap Suriah yang bekerja di Ankara. Semula, ia bersimpati kepada Saad, yang meninggalkan negaranya agar dapat hidup tenteram di negeri orang. Tetapi, ketika Saad mulai akrab dengan Akila, adik kandungn
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini