Rizal Muslimin: Arsitektur Lokal Tidak Mandek
Rizal Muslimin merancang Masjid Raya Sumatera Barat dengan mengangkat konsep bangunan yang berakar dari tradisi budaya lokal Minang. Karyanya itu menjadi satu dari tujuh masjid di dunia yang mendapat Abdullatif Al Fozan Award di Madinah, Desember lalu.
Arsitek Rizal Muslimin baru saja mendapat Abdullatif Al Fozan Award di Madinah, Desember lalu. Ia mendapat apresiasi atas karyanya merancang Masjid Raya Sumatera Barat di Kota Padang. Penghargaan yang dimulai pada 2011 itu menilai dari aspek arsitektur, perkotaan, dan teknis masjid di seluruh dunia.
Penghargaan lain diberikan kepada arsitek Masjid Besar Raja Abdullah di Arab Saudi, Masjid Amir Shakib Arslan di Libanon, Masjid Sancak
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini