CR700
Rabu, 16 Oktober 2019

KIEV – Portugal kalah. Tapi, bagi Cristiano Ronaldo, 34 tahun, malam di Stadion Olimpiade Kiev itu tetap indah. Dalam laga melawan Ukraina yang merupakan lanjutan kualifikasi Euro 2020, dia mencetak golnya yang ke-700 sepanjang kariernya.
Gol itu dibuat dari titik putih alias penalti pada menit ke-72. Wasit memberikan tendangan hukuman itu setelah pemain Ukraina, Taras Stepanenko, melakukan handball di kotak penalti.
Sepakan kaki kanannya
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini