Andik Berlabuh di Madura United
arsip tempo : 170165843043.

PAMEKASAN - Andik Vermansyah akhirnya memutuskan bergabung dengan Madura United. Bekas pemain Kedah FC itu pun sudah membubuhkan tanda tangannya di surat kontrak yang berlaku setahun, Senin lalu.
“Andik Vermansyah dikontrak dengan durasi satu musim kompetisi 2019," ucap Manajer Madura United FC, Haruna Soemitro. Sebelumnya, Andik memperkuat klub Kedah FA.
Madura United bergerak cepat mendatangkan Andik, terutama setelah Bayu Gatra resmi pi
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini