Kami Bukan Gangster
Para tersangka yang terlibat dalam penyerangan di Kafe Cinus, Cibinong, Kabupaten Bogor, menyatakan bahwa mereka bukan anggota gangster. Mereka awalnya membentuk kelompok justru untuk menangkal serangan gangster.
Polisi memastikan bahwa penyerangan di Kafe Cinus, Cibinong, Kabupaten Bogor, yang menewaskan satu korban, melibatkan anggota gangster. Kelompok ini kerap membuat keributan di sejumlah lokasi, baik di Kabupaten maupun Kota Bogor, sehingga membuat masyarakat resah.
Menurut Kepala Satuan Reserse Kriminal Polres Bogor, Ajun Komisaris Siswo De Celluer Tarigan, anggota gangster yang terlibat penyerangan itu berasal dari kelompok Karadenan Street
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini