Warga RW 06, Kelurahan Utan Kayu Selatan, butuh waktu tiga tahun untuk menciptakan lingkungan yang asri dan sehat.
Warga merawat tanaman hidroponik di kawasan Kampung Sehat, Utan Kayu Selatan, Jakarta, 7 November 2020. TEMPO / Hilman Fathurrahman W. tempo : 167500823455
JAKARTA – Susunan rak hidroponik berjajar di hampir setiap gang di lingkungan RT 001/RW 06, Kelurahan Utan Kayu Selatan, Matraman, Jakarta Timur. Berbagai jenis sayuran tumbuh subur di sana. Rak-rak itu berdiri di atas saluran air dengan rangka baja ringan. Bagian bawah beberapa rak dimanfaatkan menjadi “kolam gizi” untuk budi daya ikan konsumsi, seperti nila, lele, dan emas.
Tak hanya menggunakan metode hidropon
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Jurnalisme berkualitas memerlukan dukungan khalayak ramai. Dengan berlangganan Tempo, Anda berkontribusi pada upaya produksi informasi yang akurat, mendalam dan tepercaya. Sejak awal, Tempo berkomitmen pada jurnalisme yang independen dan mengabdi pada kepentingan orang banyak. Demi publik, untuk Republik.