Besar Konsumsi daripada Produksi
Konsumsi bahan bakar minyak dan gas bumi terus meningkat di tengah produksi dalam negeri yang terus turun. Apa upaya pemerintah?
JAKARTA - Konsumsi bahan bakar minyak (BBM) dan gas terus meningkat di tengah produksi (lifting) minyak dan gas bumi dalam negeri yang terus menurun tiap tahun. Tahun lalu, realisasi lifting minyak bumi anjlok hingga 605.500 barel per hari.
Realisasi minyak pada 2023 lebih rendah dibanding sepanjang 2022 yang mencapai 612.300 barel per hari. Produksi tersebut juga di bawah target yang ditetapkan dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara 20
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini