Antisipasi Sengketa Pembayaran THR
Rabu, 29 Maret 2023
Pelanggaran soal pembayaran THR diperkirakan masih muncul. Lemahnya pengawasan ketenagakerjaan jadi sorotan.

JAKARTA – Ombudsman Republik Indonesia memperkirakan pengaduan ihwal tunjangan hari raya (THR) masih bermunculan pada tahun ini. Anggota Ombudsman RI, Robert Na Endi Jaweng, mengatakan selalu ada perusahaan yang kesulitan memenuhi kewajiban tahunan tersebut meski dunia usaha sudah pulih dari pandemi Covid-19.
Dengan jenis masalah yang beragam—umumnya perihal finansial—sebagian pelaku usaha diperkirakan masih menunda, membayar s
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini