Tuduhan Dumping terhadap Produk Indonesia Meningkat
JAKARTA — Tuduhan dumping dan subsidi yang dilayangkan terhadap produk ekspor Indonesia meningkat sepanjang tahun ini. Direktur Pengamanan Perdagangan Kementerian Perdagangan, Pradnyawati, mencatat 37 kasus yang dituduhkan terhadap produk Indonesia. Jika ditambah dengan kasus tahun lalu yang masih ditangani, total tuduhan yang dihadapi mencapai 47 kasus.
"Sebelum pandemi, biasanya setiap tahun kami hanya menangani 14 kasus, paling bany
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini