Cerita tentang Penjaga Paru-paru Bumi
Ketika laju berkurangnya hutan Indonesia cukup tinggi, banyak inisiatif masyarakat untuk memeliharanya. Dengan hak pengelolaan yang diberikan negara melalui program perhutanan sosial, berbagai kelompok dengan kreatif menjaga paru-paru bumi ini: dari mengubah perilaku penduduk hingga meningkatkan kemampuan ekonomi warga. Ini sebagian cerita inspiratif itu.
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini