Calon Pimpinan KPK dari Kepolisian Jadi Sorotan
JAKARTA - Para pegiat antikorupsi menyoal calon pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi dari unsur kepolisian dan kejaksaan. Peneliti dari Indonesia Corruption Watch, Kurnia Ramadhana, mengatakan calon pimpinan KPK dari kepolisian dan kejaksaan berpotensi melakukan konflik kepentingan saat terpilih sebagai pimpinan KPK.
"Calon pimpinan KPK dari unsur polisi dan jaksa lebih baik fokus membenahi penanganan perkara korupsi di lembaga masing-masing," k
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini