Para Hakim
Putu Setia
@mpujayaprema
Andai saya menjadi hakim, penjara akan sepi. Banyak orang yang saya bebaskan. Saya tak tega menghukum orang yang begitu tampak saleh, yang perempuan mengenakan kerudung dan lelaki mengenakan peci. Duduk dengan santun rada menundukkan wajah, bicara memelas. "Betul, Yang Mulia." Kata ini pasti membuat saya terenyuh.
Hakim sering dijuluki "wakil Tuhan" karena amar putusannya mengatasnamakan Tuhan. Adapun saya di usia senja in
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini