Ekonomi dan Bisnis
Empat Penghuni Pertama KIT Batang
Pengelola Kawasan Industri Terpadu (KIT) Batang di Jawa Tengah sedang memantapkan lahan yang akan ditempati investor. Bila sesuai dengan rencana, terdapat empat pemodal yang akan membangun basis produksi baru di Batang sepanjang tahun ini.