Menempatkan Diri di Perspektif Berbeda

Seniman transpuan menggelar pameran seni di Goethe-Institut, Jakarta. Mengajak pengunjung merasakan posisi korban stigmatisasi.

Jihan Ristiyanti

Senin, 25 Maret 2024

Menyusuri lorong gelap, pengunjung pameran seni Ruang Rasa di Goethe-Institut, Menteng, Jakarta Pusat, diajak merasakan stigma negatif yang selama ini menimpa transgender. Melalui Bluetooth headphone, diperdengarkan ekspresi kemarahan wajah-wajah di tiap tirai yang divisualisasikan dalam bentuk hologram. 

Makian dan cibiran datang tanpa koma. “Percuma berbuat baik. Ibadah tidak akan Tuhan terima. Bikin malu keluarga. Tidak punya masa

...

Berita Lainnya