Ragu Akan Visi-Misi Ruang Inklusi Tiga Kandidat

Ahmadiyah yang mengungsi di Asrama Transito, Nusa Tenggara Barat, hanya ingin hidup bebas. Harapan bertumpu pada tiga kandidat.

Hendrik Yaputra

Jumat, 2 Februari 2024

JAKARTA — Saleh Ahmadi tidak memiliki banyak permintaan kepada pemerintah. Dia bersama 40 keluarga jemaat Ahmadiyah yang mengungsi di Asrama Transito, Nusa Tenggara Barat, hanya ingin hidup bebas dari ancaman kekerasan, intimidasi, dan dipersekusi karena berbeda keyakinan. “Kami ingin kembali ke kampung halaman. Kami ingin bebas. Harapan kami, kata ‘pengungsi’ sudah tidak ada lagi,” ujar Saleh saat dihubungi pada Rab

...

Berita Lainnya