Proyek Lamban Sampah DKI Jakarta

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta setidaknya tercatat memiliki rencana membangun fasilitas pengolahan sampah antara (FPSA) atau intermediate treatment facility (ITF) skala makro di empat lokasi dan skala mikro di 18 lokasi. Namun belum satu pun dari fasilitas olah sampah mandiri tersebut yang memulai pembangunan fisik.

Fransisco Rosarians Enga Geken

Jumat, 26 November 2021

JAKARTA – Pemerintah Provinsi DKI Jakarta setidaknya tercatat memiliki rencana membangun fasilitas pengolahan sampah antara (FPSA) atau intermediate treatment facility (ITF) skala makro di empat lokasi dan skala mikro di 18 lokasi. Namun belum satu pun dari fasilitas olah sampah mandiri tersebut yang memulai pembangunan fisik.

Satu-satunya proyek yang sempat menempuh fase groundbreaking adalah ITF Sunter, Desember 2018. Namun proyek p

...

Berita Lainnya