Ada Ancaman di Balik Kemudahan

Peneliti dari Universitas Pancasila memperingatkan publik akan ancaman obat palsu yang banyak beredar di pasar online. Pembeli kerap tertipu harga yang lebih murah.

Reza Maulana

Kamis, 11 Agustus 2022

JAKARTA — Di Indonesia, jual-beli obat-obatan secara online adalah bisnis besar. Tersedia segala jenis obat dengan berbagai rentang harga, serta didukung oleh aplikasi. Pembeli, apalagi yang sedang sakit, tidak perlu ribet antre dan mengikuti prosedur administrasi di pusat kesehatan masyarakat (puskesmas).

Nissi Katharina, misalnya, mahasiswa Universitas Brawijaya ini mengandalkan aplikasi jual-beli obat ketika sedang sakit. “Sa

...

Berita Lainnya