Naiknya Rasio Pembayaran Utang Masyarakat

Rasio pembayaran cicilan utang terhadap pendapatan masyarakat melonjak. Pendapatan belum cukup untuk memenuhi kebutuhan pokok.

Ali Akhmad Noor Hidayat

Kamis, 11 Januari 2024

JAKARTA — Survei Konsumen Bank Indonesia mencatat rasio pembayaran cicilan utang terhadap pendapatan masyarakat melonjak menjadi 10 persen pada Desember 2023 dari 9,3 persen pada bulan sebelumnya. Kenaikan cicilan utang tersebut menunjukkan pendapatan masyarakat belum bisa menutupi kebutuhan pokok. Masyarakat masih bergantung pada pinjaman untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.

“Mengingat harga bahan pokok terus naik, tapi upah pekerja

...

Berita Lainnya