Bom Waktu Lonjakan Petani Gurem

Lonjakan jumlah petani gurem dikhawatirkan menekan produktivitas pertanian. Indonesia berisiko makin bergantung pada impor.

Caesar Akbar

Rabu, 6 Desember 2023

HASIL Sensus Pertanian yang dirilis Badan Pusat Statistik (BPS) pada awal pekan ini menguatkan dugaan ihwal kian berkurangnya lahan subur pertanian di Tanah Air dari waktu ke waktu. Salah satu indikatornya adalah kenaikan drastis jumlah petani gurem alias petani dengan lahan di bawah 0,5 hektare. 

Dalam sepuluh tahun terakhir, jumlah petani gurem bertambah, dari 14,25 juta rumah tangga pada 2013 menjadi 16,89 juta rumah tangga pada 202

...

Berita Lainnya