Rendah Serapan Bantuan Korporasi

Pelaku usaha menilai bantuan pemerintah dalam program Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (PC-PEN) untuk korporasi belum optimal dan tidak tepat sasaran. Serapan anggaran untuk dukungan UMKM dan korporasi baru sebesar 32 persen dari pagu.

Tempo

Kamis, 22 Juli 2021

JAKARTA – Pelaku usaha menilai bantuan pemerintah dalam program Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (PC-PEN) untuk korporasi belum optimal dan tidak tepat sasaran. Sekretaris Jenderal Asosiasi Produsen Serat dan Benang Filamen Indonesia, Redma Gita Wiraswasta, menyebutkan salah satu penyebabnya adalah minimnya sosialisasi mengenai anggaran yang bisa dimanfaatkan oleh pelaku usaha.

"Kami saja tidak tahu dana PEN buat

...

Berita Lainnya