Pertamina Kaji Ulang Kontrak Impor LNG dari Mozambik

Impor gas akan dikurangi karena konsumsi LNG kian menurun.

Vindry Florentin

Rabu, 10 Februari 2021

JAKARTA -- PT Pertamina (Persero) mengkaji ulang rencana pembelian gas alam cair (liquefied natural gas/LNG) dari Mozambique LNG1 Company Pte Ltd. Penyebabnya adalah penurunan permintaan gas setelah pandemi Covid-19. 

Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati mengatakan konsumsi LNG pada tahun lalu mencapai 68,35 juta metrik British thermal unit (MMBTU), turun dibanding konsumsi pada 2019 yang mencapai 111 juta MMBTU. "Faktor terbesarnya

...

Berita Lainnya