Pemilu Topang Pertumbuhan Ekonomi Awal Tahun

Perdagangan luar negeri dan investasi masih terpuruk.

Tempo

Selasa, 7 Mei 2019

JAKARTA – Penyelenggaraan pemilihan umum dinilai sebagai penopang utama pertumbuhan ekonomi triwulan I 2019 yang mencapai 5,07 persen dibanding periode yang sama tahun lalu. Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Suhariyanto mengatakan penyelenggaraan pemilu telah mendongkrak komponen pengeluaran konsumsi lembaga non-profit yang melayani rumah tangga (LNPRT), yang tumbuh 16,93 persen. "Karena ada kegiatan berbagai pertemuan partai politik, baik

...

Berita Lainnya