Basa-basi Digitalisasi Pupuk Bersubsidi
Masalah ketersediaan pupuk bersubsidi kerap terulang. Penyederhanaan skema penyaluran tak cukup menyelesaikan persoalan itu.
Tempo
Rabu, 13 Desember 2023
PERUBAHAN skema penyaluran pupuk bersubsidi belum cukup untuk menyelesaikan masalah pupuk di tingkat petani. Digitalisasi penyaluran yang digadang-gadang oleh Kementerian Pertanian hanya mengubah cara menebus pupuk bersubsidi. Masih banyak persoalan dasar yang perlu dibenahi agar petani tak melulu dirundung problem pupuk.
Digitalisasi penyaluran pupuk yang baru diluncurkan Kementerian Pertanian terkesan baru, padahal tidak. Bedanya, kini petani
...