Program Regsosek Jangan Berorientasi pada Proyek

Badan Pusat Statistik menggeber program Registrasi Sosial Ekonomi sebelum aturan pelaksanaannya ditandatangani. Berpotensi tumpang-tindih dengan data kependudukan lainnya.

 

Tempo

Selasa, 29 November 2022

PROGRAM Registrasi Sosial Ekonomi (Regsosek) 2022 yang dilaksanakan Badan Pusat Statistik (BPS) sejak pertengahan Oktober lalu berpotensi mubazir dan bisa memperparah tumpang-tindih data kependudukan di Indonesia. Ujung-ujungnya malah membikin boros anggaran.

Sensus nasional ini berlangsung tanpa landasan hukum. Rancangan Peraturan Presiden tentang Reformasi Sistem Perlindungan Sosial yang sejatinya bakal dijadikan aturan pelaksanaan Regsos

...

Berita Lainnya