Upaya Meredam Polemik Pegawai KPK

Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko ingin mengakhiri polemik seputar alih status pegawai KPK menjadi ASN. Ia meminta NU dan Muhammadiyah dilibatkan dalam tes wawasan kebangsaan agar tak terjadi polemik.

Robby Irfany

Kamis, 27 Mei 2021

JAKARTA – Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko meminta masyarakat menghentikan perdebatan soal tes wawasan kebangsaan (TWK) sebagai salah satu syarat agar pegawai Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) bisa menjadi aparat sipil negara (ASN). Menurut dia, tes itu penting dilakukan sebagai penguatan wawasan kebangsaan setiap pegawai pemerintah.

Moeldoko mengajak semua pihak menyudahi energi negatif dan praduga yang dia klaim tidak konstruktif terha

...

Berita Lainnya