maaf email atau password anda salah
Rebricks membutuhkan waktu 1,5 tahun untuk membuat paving block berbahan sampah plastik yang siap pakai dan siap jual. Mereka pun menargetkan ekspor tahun ini. Namun permintaan produk Rebricks belum mampu mengimbangi pasokan bahan baku yang melimpah.
Pegiat lingkungan Prigi Arisandi bersama Amiruddin Mutaqqin sedang melakukan perjalanan Ekspedisi Sungai Nusantara. Prigi menargetkan menyusuri 68 sungai di Indonesia untuk mendapatkan berbagai data soal pencemaran hingga baku mutu air.
Pemerintah provinsi menyatakan telah menjalankan tugasnya mencegah pencemaran air sungai. Mereka juga berkukuh telah melakukan pengawasan dan penegakan hukum terhadap masyarakat yang membuang sampah ke aliran sungai. Termasuk industri yang membuang limbah tanpa proses pengolahan.
Empat gubernur di Pulau Jawa mendapat somasi dari para pegiat lingkungan hidup karena lalai mencegah pencemaran sungai di wilayah mereka. Berdasarkan penelitian koalisi, ditemukan partikel mikroplastik pada sampel air sungai, ikan yang hidup di perairan, dan feses warga yang tinggal di sekitar sungai.
Jurnalisme berkualitas memerlukan dukungan khalayak ramai. Dengan berlangganan Tempo, Anda berkontribusi pada upaya produksi informasi yang akurat, mendalam dan tepercaya. Sejak awal, Tempo berkomitmen pada jurnalisme yang independen dan mengabdi pada kepentingan orang banyak. Demi publik, untuk Republik.