Dampak Merokok dan Kenaikan Cukai Hasil Tembakau
Survei Pusat Kajian Jaminan Sosial UI menunjukkan dampak merokok terhadap kesehatan, ekonomi, dan lingkungan rumah tangga. Menaikkan cukai hasil tembakau dan literasi bahaya rokok harus terus dilakukan.
Azizon dan Irfani Fithria
Peneliti Pusat Kajian Jaminan Sosial Universitas Indonesia
Prevalensi masyarakat Indonesia yang mengkonsumsi rokok masih mengkhawatirkan. Data Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) pada 2020 menunjukkan bahwa prevalensi merokok laki-laki dewasa di Indonesia sebesar 62,9 persen—salah satu yang tertinggi di dunia. WHO memperkirakan sebanyak 225.700 jiwa setiap tahun melayang akibat konsumsi rokok atau penyakit lain y...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini