Arah Suku Bunga Kredit di Era Kenormalan Baru
Penurunan suku bunga kredit akan membantu meringankan beban dunia usaha di era kenormalan baru. Bergantung pada arah kebijakan moneter, fiskal, dan industri perbankan.
Indra Tumbelaka
Peneliti sektor jasa keuangan OJK
Rapat Dewan Gubernur Bank Indonesia pada Juli lalu memutuskan untuk menurunkan suku bunga acuan (BI 7-Day Reverse Repo Rate) sebesar 25 basis point menjadi 4 persen. Ini merupakan penurunan suku bunga acuan kedua dalam tiga bulan terakhir dan ketiga sejak munculnya pandemi Covid-19 di Indonesia. Penurunan suku bunga tersebut sejalan dengan turunnya imbal hasil surat berharga negara (SBN) setelah...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini