Klub Liga 1 Menanti Kepastian Kompetisi Kembali Bergulir
Jumat, 28 September 2018

JAKARTA - Beberapa klub peserta Liga 1 Indonesia 2018 menginginkan adanya kepastian kapan kompetisi kasta teratas sepak bola di Indonesia itu kembali bergulir. Karena kompetisi berhenti, klub merasa dirugikan.
Pemilik PSM Makassar, Munafri Arifuddin, menghormati keputusan pemberhentian sementara kompetisi. Namun ia berharap ada kejelasan sampai kapan dihentikannya. "Ini demi kepastian dan kelancaran program yang telah disusun PSM selama semusim,"
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini