Pemeriksaan Etik Yang Mulia Setelah Jadi Tersangka
Komisi Yudisial merencanakan pemeriksaan etik terhadap hakim agung Gazalba Saleh setelah ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK. Kasus suap penanganan perkara yang menjerat hakim agung Gazalba dan Sudrajad disebut berhubungan.
JAKARTA – Komisi Yudisial merencanakan pemeriksaan etik terhadap hakim agung kamar pidana Gazalba Saleh setelah ditetapkan sebagai tersangka oleh Komisi Pemberantasan Korupsi. Gazalba menjadi hakim agung kedua yang diduga terjerat kasus rasuah penanganan perkara Koperasi Simpan Pinjam (KSP) Intidana, setelah hakim agung Sudrajad Dimyati. Kasus suap penanganan perkara yang menjerat keduanya disebut masih berhubungan.
Komisi Yudisi
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini