MUI Tetap Akan Kritis terhadap Pemerintah
JAKARTA – Para pengurus baru Majelis Ulama Indonesia (MUI) menyatakan tetap akan bersikap kritis terhadap kebijakan pemerintah. Mereka bakal mendukung, tapi tetap mengkritik sekaligus meluruskan jika ada kebijakan yang melenceng dari Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945. "Benar kami dukung, salah kami ingatkan dan luruskan," ujar Wakil Ketua Umum MUI Anwar Abbas, kemarin.
Tim Formatur sebelumnya telah menunjuk sekitar 50 nama yang menjadi
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini